Thursday, January 16, 2014

Sajak Tiga Bait | Wiji Thukul


Sajak Tiga Bait
kepada: kun

yang gelisah mengajakku pulang
aku tahu aku tak sendirian
sesenyap apa di mana pun

ada yang mengajak berhenti ketika lari
ada yang mengajak bicara ketika diam
ada yang mengajak terbahak ketika bungkam
ada yang mengajak jaga ketika tidur
aku tak tahu siapa namamu

yang mengajakku pulang
dengan suara rindu bapa pada anaknya
yang membuatku tersedu
di tengah jalan yang panjang dan remang

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Sajak Tiga Bait | Wiji Thukul dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Sajak Tiga Bait | Wiji Thukul ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2014/01/sajak-tiga-bait-wiji-thukul.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Sajak Tiga Bait | Wiji Thukul Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Sajak Tiga Bait | Wiji Thukul salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |