Tanpa Kehadiranmu Disisiku
Salsabila Fahriyyah
Badai datang terus tak henti
Ombak, berombang ambing tak surut
Angin yang berlalu sangatlah hampa
Hampa bagiku
Tangisku menempel di pipi
Aku pun diam seribu kata
Angin berhembus melewati
Melewatiku sekejap saja
Tak ku sangka hari tlah berlalu
Aku sudah tak disana
Disana untuk menemanimu
Sekarang diriku sendiri disini
Tanpa
senyum, canda dan tawamu
Terimakasihku untukmu ku ucapkan
Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Tanpa Kehadiranmu Disisiku | Salsabila Fahriyyah dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Tanpa Kehadiranmu Disisiku | Salsabila Fahriyyah ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2013/11/puisi-tanpa-kehadiranmu-disisiku.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Tanpa Kehadiranmu Disisiku | Salsabila Fahriyyah Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Tanpa Kehadiranmu Disisiku | Salsabila Fahriyyah salam Karya Puisi
Artikel terkait dengan kategori ini:
0 komentar:
Post a Comment