Monday, April 2, 2012

Puisi Kebohongan | Berbohonglah dengan Jujur!





Berbohonglah dengan Jujur!
Puisi Guru Oke

Di rumah ada kebohongan
Di sekolah ada kebohongan
Di kantor ada kebohongan
Di pasar ada kebohongan
Di pengadilan ada kebohongan
Di gedung dewan ada kebohongan
Di tempat ibadah ada kebohongan

Di dunia nyata
Di dunia maya
Di dunia lain

Kebohongan ada di mana-mana
Di manakah kejujuran?
Sudahkah dia pensiun?
Atau sudah lama wafat?

Ah, sudahlah
Kala kejujuran sudah tenggelam di tengah hiruk pikuk kebohongan
Mungkin kelak ada yang bergumam :

“BERBOHONGLAH DENGAN JUJUR!”


sumber : fiksi.kompasiana.com

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Kebohongan | Berbohonglah dengan Jujur! dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Kebohongan | Berbohonglah dengan Jujur! ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2012/04/puisi-kebohongan-berbohonglah-dengan.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Kebohongan | Berbohonglah dengan Jujur! Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Kebohongan | Berbohonglah dengan Jujur! salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |