BulanSyahrin Ramadanbulan kau selalu ada saat malamkau selalu ditemani bintangkau sangat indah dilihat dari bumibulan kau selalu ada di setiap malamkalau kau tak ada bagaimana bumi inimalam hari sangat dinginbulan apakah kau tidak lelahmenerangi bumi yang berputar iniaku hanya ingin kau selalu ada di bumiuntuk menerangi malam yang dingin iniPembataan, Maret 2009Puisi Anak Dalam Bunga-Bunga Lentera(Syahrin Ramadan, lahir di Banjarbaru, 1 Januari 1999, SDN Landasan Ulin Barat 3 Banjarbaru)
Monday, September 29, 2014
Puisi Anak Tentang Bulan | Syahrin Ramadan
Monday, September 29, 2014 Diposting oleh kumpulankaryapuisi
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 komentar:
Post a Comment