Wednesday, January 2, 2013

Puisi Ternate, oh Ternate! | Jumardi Putra


Ternate, oh Ternate!
Jumardi Putra

ikal gamalama
kawahnya menganga
hamparan hutan dan pepohonan kelapa
siulan batu angus memanggul keheningan jiwa
juga aer guraka dan soya-soya
oh maitara dan halmahera
mungkinkah melupakan ternate

kenangan kalamata
muda-mudi menari
di kampung puisi
memproklamirkan kesatuan hati
masihkah aku ada dalam ingatanmu

tengah malam di laguna
disaksikan wiski
para lelaki
memanggungkan puisi
dipuji gadis-gadis berok mini
bertambah lagi sanak saudari

oh tidore
raungan puisi
di riak laut dan reggae
kapankah kita menjelajah kembali

Jambi, 2011.
http://oase.kompas.com/read/2012/09/26/23453350/Puisi-puisi.Jumardi.Putra

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Ternate, oh Ternate! | Jumardi Putra dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Ternate, oh Ternate! | Jumardi Putra ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2013/01/puisi-ternate-oh-ternate-jumardi-putra.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Ternate, oh Ternate! | Jumardi Putra Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Ternate, oh Ternate! | Jumardi Putra salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |