Saturday, September 8, 2012

Puisi Saat Matahari Bersinar | Puri Areta



Saat Matahari Bersinar
Puri Areta

Pagi yang sunyi
Hari ini aku terbangun
Aku sujud
Mensyukuri…hembusan nafasku masih menyatu
Dalam ragawi yang fana

Di ufuk timur,
Aku dapat melihat lagi
Sang raja siang bersinar megah

Tahukah kau…
Aku tiada bisa berhenti mengagumi matahari
Panas yang terpancar menyentuh bumi
Semarakan kehidupan

Tanpa matahari
Dunia beku
Hanya salju tebal yang merajai
Tak ada kehidupan

Aku mengagumi matahari
Karena matahari adalah bukti
Betapa hebatnya Tuhan
Tiada yang dapat menandingi Tuhan

Dari balik tirai jendela…
Saat cahaya matahari menyentuh helai dedaunan
Aku lihat…
Sebuah lukisan alam nan indah

08 September 2012
sumber : fiksi.kompasiana.com


Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Saat Matahari Bersinar | Puri Areta dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Saat Matahari Bersinar | Puri Areta ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2012/09/puisi-saat-matahari-bersinar-puri-areta.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Saat Matahari Bersinar | Puri Areta Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Saat Matahari Bersinar | Puri Areta salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |