Friday, April 15, 2011

Puisi Perindu Pagi | Rain Queen


Perindu Pagi
Puisi Rain Queen

Dalam temaram api sebatang lilin bisu
Hembus nafas malam berbayang di jendela
Berderak ranting mengusik lelap penakluk sujud pagi
Sibakkan selimut embun

Telah lama kukais rindu dalam dosa
Kelam hati jarakkan Kau dan aku
Ini rindu beku
Kujatuhkan ke bumi hingga terburai
Dan butir butir itu melayang padaMu
Kubasahi tanahMu dengan bening kristal kudus
Ruhku mencium kakiMu

Ketika malam perlahan turun
Kulepas sesaat pelukanMu
Untuk kurindu kembali


Banda Aceh, Februari 2010


Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Perindu Pagi | Rain Queen dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Perindu Pagi | Rain Queen ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2011/04/puisi-perindu-pagi-rain-queen.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Puisi Perindu Pagi | Rain Queen Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Puisi Perindu Pagi | Rain Queen salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |