Wednesday, July 21, 2010

Perempuan yang telah lama di nanti


Perempuan yang telah lama di nanti

Lintang Terang Benderang
Hias Malam Yang Gelap
Sinarnya terasa damai
Tak ada satu pun menghalangi

Bintang-bintang pun hias malam
Menjadi satu Membentuk rasi
Tiada beban
Hanya punya satu tujuan

Jiwa ini terasa kalam
Hanyut kedalam kegelapan
Dalam dan perih
Bagai masuk ke dalam jurang

Kau bagai penerangku
Penuntunku tuk lewati semua
Memberi cahaya
Dan Tentu ya Petunjuk

Kemana Pergi ya engkau
Ku tak dapat melihat
Hanya ada satu jalan
Kau harus dekati ku

Saat Ada seorang datang
Memegangku erat
Menuntunku
Menempatkanku ke tujuanku

Itulah pasti dirimu
Yang ku nanti
Yang ku cinta,Ku kasih
Dan ku sayangi

Untuk dirinya
Semoga kau mengerti
Akan Isi hati ini
Yang telah lama menunggumu


PUISI BUKU 1 Karya 1104 dan NOEL
www.eryyuliana.co.cc

Anda sedang membaca kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Perempuan yang telah lama di nanti dan anda bisa menemukan kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Perempuan yang telah lama di nanti ini dengan url http://kumpulankaryapuisi.blogspot.com/2010/07/perempuan-yang-telah-lama-di-nanti.html,anda juga bisa meng-click kumpulan/contoh/artikel/puisi/sajak/pantun/syair/tentang/tema/bertema/judul/berjudul Perempuan yang telah lama di nanti Tetapi dilarang merubah isi maupun mengganti nama penyair/pengarang nya karena bertentangan dengan HAKI, semoga anda ter-inspirasi dengan karya Perempuan yang telah lama di nanti salam Karya Puisi

0 komentar:

Post a Comment

 

kumpulan karya Puisi | Copyright 2010 - 2016 Kumpulan Karya Puisi |